Embed post di Google+

Google terus berbenah diri dengan menambah fitur-fitur menarik untuk Google+. Penambahan fitur yang terbaru adalah Embed post, jadi setiap status yang kita buat sekarang bisa kita tambahkan ke halaman yang kita inginkan. Bukan hal baru sebenarnya karena Twitter dari jauh-jauh hari sudah memiliki